DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat pertumbuhan signifikan jumlah investor pasar modal sepanjang 2025. Hingga akhir Oktober, jumlah investor mencapai 19,15 juta Single Investor Identification (SID), dengan 4,28 juta investor baru, naik 58,4% dibandingkan 2024.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Agama mengumumkan sebanyak 101.786 guru madrasah dan guru Pendidikan Agama di sekolah dinyatakan lulus Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan (Daljab) Angkatan 3 Tahun 2025. Kelulusan ini sekaligus menjadi kado jelang peringatan Hari Guru pada 25 November mendatang.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkuat peran Pusat Pelatihan Mandiri Kelautan dan Perikanan (P2MKP) untuk mencetak pelaku usaha baru di sektor kelautan dan perikanan. Langkah ini dinilai strategis untuk mendorong pertumbuhan ekonomi biru berbasis masyarakat.
DIALEKSIS.COM | Tangerang - Wakil Menteri Agama Romo Muhammad Syafi’i mengapresiasi Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) 2025. Menurutnya, program ini menjadi langkah strategis menjadikan madrasah sebagai pusat keunggulan pendidikan.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Mochammad Afifuddin menyatakan, pihaknya mengintensifkan kajian guna menyusun usulan konsep penyelenggaraan pemilihan umum (pemilu), setelah adanya putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 135/PUU-XXII/2024 soal pemisahan pemilu nasional dan daerah.
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe - Wali Kota Lhokseumawe, Dr. Sayuti Abubakar, SH., MH., menegaskan pentingnya keterlibatan sumber daya manusia (SDM) dan pengusaha lokal dalam setiap aktivitas perusahaan besar yang beroperasi di wilayah Kota Lhokseumawe.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi mencabut izin usaha PT Sarana Aceh Ventura, perusahaan modal ventura yang beralamat di Jalan Tgk Syech Muda Wali Nomor 39, Banda Aceh. Pencabutan izin tersebut ditetapkan melalui Keputusan Anggota Dewan Komisioner OJK Nomor KEP-65/D.06/2025 tanggal 29 Oktober 2025.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Aceh periode 2025-2028 resmi dilantik dalam sebuah acara khidmat di Anjong Mon Mata, Meuligoe Gubernur Aceh, Minggu (2/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Provinsi Aceh memasuki babak baru setelah melewati serangkaian polemik internal. Konflik di tubuh organisasi ini sempat memanas akibat penunjukan tim caretaker oleh Badan Pengurus Pusat (BPP) HIPMI, yang ditentang oleh kepengurusan daerah lama.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dapat untuk berkembang lebih cepat dan berkelanjutan dengan skema waralaba. Melalui sistem ini, pelaku usaha tidak hanya memperoleh model bisnis yang sudah teruji, tetapi juga akses terhadap standar operasional, pelatihan, dan dukungan pemasaran dari pemilik merek.
DIALEKSIS.COM | Bogor - Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar Tes Kemampuan Akademik (TKA) bagi siswa madrasah dan santri pondok pesantren. TKA akan digelar serentak pada 9.636 lembaga pendidikan Islam.
DIALEKSIS.COM | Bogor - Menteri Agama Nasaruddin Umar hari ini membuka babak final Madrasah Robotic Competition (MRC) 2025. Menag mengatakan bahwa madrasah terus berkembang untuk melahirkan generasi berdaya saing global.
DIALEKSIS.COM | Kutacane - Bank Aceh kembali menegaskan komitmennya sebagai lembaga keuangan syariah yang peduli kesejahteraan umat. Hal ini ditandai dengan penyerahan dan penyaluran Zakat Perusahaan Bank Aceh Tahun Buku 2024 senilai Rp500 juta kepada 1.216 Mustahik Miskin Produktif di Kabupaten Aceh Tenggara melalui Baitul Mal Kabupaten Aceh Tenggara.
DIALEKSIS.COM | AS - Raksasa chip asal Amerika Serikat, Nvidia, resmi menjadi perusahaan pertama di dunia yang menembus nilai pasar US$5 triliun (sekitar Rp80 ribu triliun) di tengah lonjakan permintaan chip kecerdasan buatan (AI).
DIALEKSIS.COM | Vatikan - Menteri Agama Nasaruddin Umar menjadi salah satu pembicara pada Forum Internasional untuk Perdamaian “Daring Peace” di Vatikan, Roma. Di hadapan para tokoh dunia, Menag bicara tentang persaudaraan dan mengenang persahabatannya dengan mendiang Paus Fransiskus. Tepuk tangan tamu undangan sangat panjang di akhir sambutan Imam Besar Masjid Istiqlal.
DIALEKSIS.COM | Subulussalam - Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kakanwil Kemenag) Provinsi Aceh, Drs H Azhari MSi menegaskan pentingnya penerapan pendidikan inklusi di madrasah.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aktivitas penambangan emas di Kabupaten Nagan Raya kembali menjadi sorotan publik. Sejumlah penambang di Kecamatan Beutong mengaku dimintai setoran oleh seseorang yang mengatasnamakan diri sebagai sahabat dekat Kapolda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menegaskan bahwa kebijakan sistem pendidikan dokter spesialis berbasis rumah sakit (hospital-based) tidak bertentangan dengan hukum. Ia menekankan, sistem ini justru sesuai dengan amanat Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh menerima penghargaan Lontar Awards dan Lestari Awards 2025 dari Serikat Perusahaan Pers (SPS) pada malam penganugerahan yang berlangsung di Anjong Mon Mata, Banda Aceh, Senin malam (20/10/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia (DPD PPDI) Aceh, Hamdanil berharap agar Pemerintah Aceh segera menertibkan menjamurnya usaha-usaha refleksi di berbagai sudut kota.