DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menambah jumlah unit pengolahan ikan (UPI) yang mendapat izin ekspor ke Vietnam. Total ada 35 UPI baru yang mendapat persetujuan dari otoritas Vietnam, hasil dari perjanjian Kesetaraan Sistem Mutu Ikan antara kedua negara.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) sebagai pemangku kebijakan kelautan dan perikanan Indonesia berhasil menambah jumlah perusahaan perikanan Indonesia yang dapat melakukan ekspor ke Tiongkok, setelah bernegosiasi dengan otoritas kompeten setempat, GACC (Administrasi Umum Kepabeanan Republik Rakyat Tiongkok).