DIALEKSIS.COM | Jakarta - Industri farmasi dan kosmetik Indonesia kembali mencatat capaian besar di pasar global. Berbagai perusahaan nasional sukses memperluas ekspor hingga ke Asia, Afrika, Eropa, Amerika, dan Oseania menunjukkan meningkatnya kepercayaan dunia terhadap kualitas dan inovasi produk buatan Indonesia.
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Bupati Aceh Barat Tarmizi SP MM bersama Wakil Bupati Said Fadheil SH membuka Open Ceremony Liga 4 Aceh musim 2025-2026 yang digelar di Lapangan Sepakbola Cot Darat, Kecamatan Samatiga, Minggu (16/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Tapaktuan - Pemerintah Kabupaten Aceh Selatan menyalurkan bantuan kepada warga terdampak banjir di Gampong Keude Padang, Kecamatan Kluet Utara, pada Minggu (16/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Idi Rayeuk - Satlantas Polres Aceh Timur terus memberikan layanan terbaiknya, termasuk layanan SIM Keliling agar masyarakat mudah mendapatkan layanan perpanjangan SIM A dan SIM C.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pelaksanaan Operasi Zebra 2025 yang berlangsung pada 17-30 November, Kakorlantas Polri menegaskan fokus utama pada peningkatan keselamatan seluruh pengguna jalan, khususnya pejalan kaki.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Pusat Pengembangan Kompetensi (Pusbangkom) SDM Pendidikan dan Keagamaan Kementerian Agama mencatat pencapaian dalam pembelajaran digital melalui platform MOOC Pintar. Hingga November 2025, tercatat 1.304.546 peserta mengikuti berbagai pelatihan daring. Ini melampaui target nasional 1,3 juta peserta yang ditetapkan Bappenas.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Aceh mengatakan bahwa munculnya kembali pembahasan dan dugaan aktivitas ajaran Millah Abraham di sejumlah wilayah sangat meresahkan masyarakat serta bertentangan dengan regulasi yang berlaku di Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Plt Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Murthalamuddin, S.Pd., MSP, melaporkan sejumlah program strategis sektor pendidikan kepada Gubernur Aceh, Muzakkir Manaf, usai mengikuti takziah di Panton Labu, Aceh Utara. Minggu (16/11/2025). Dalam pertemuan itu, ia turut didampingi Kepala Bidang Sarana dan Prasarana, M. Dahlawi. S.Kom., M.Si.
DIALEKSIS.COM | Bener Meriah - Bupati Kabupaten Bener Meriah, Ir. H. Tagore Abubakar Terima Kunjungan Bupati Kabupaten Nagan Raya, Dr. TR. Keumangan, S.H., M.H. Bertempat di pendopo Bupati Bener Meriah. Minggu (16/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perlu dilakukan pendekatan dengan Muspika Kecamatan Kuta Baro Aceh Besar untuk berkoordinasi dengan Dishub Provinsi Aceh maupun Dishub Aceh Besar, guna menempatkan Traffic Light di Perempatan (Simpang) Cot Iri tersebut guna mengurangi kemacetan arus lalu lintas.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemadaman listrik yang kembali terjadi hari ini kembali menegaskan bahwa persoalan pasokan listrik di Aceh belum ditangani secara serius oleh Manajemen PLN.
Hal ini disampaikan oleh Hadi Surya, Sekretaris Komisi III DPRA, yang menilai bahwa kualitas pelayanan PLN semakin mengecewakan publik.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh menggelar kegiatan jalan sehat dalam rangka memeriahkan peringatan milad ke-62 kampus tersebut.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, M. Nasir, menyambut kedatangan Kepala Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI, Muhammad Taufiq, bersama Sekretaris Utama LAN, Andi Taufiq, di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda (SIM), Minggu, 16 November 2025.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh Muzakir Manaf (Mualem) meninjau langsung kondisi permukiman warga yang tergerus abrasi laut di Gampong Lhok Puuk, Kecamatan Seunuddon, Kabupaten Aceh Utara, Minggu (16/11/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Di tengah persaingan industri kuliner tradisional yang kian ketat, Kerupuk Kulit Nyo Hoka menjadi salah satu produk lokal Aceh yang terus mencuri perhatian. Berlokasi di Jalan Teuku Raja Husen No. 11, Reubee, Kecamatan Delima, Kabupaten Pidie, usaha ini berhasil mempertahankan kualitas sekaligus memperluas jangkauan pemasaran.
DIALEKSIS.COM | Batam - Sebagai bentuk kehadiran negara dalam pelindungan WNI, Kementerian Luar Negeri kembali memfasilitasi pemulangan WNI/PMI kelompok rentan dari Johor Bahru, Malaysia.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pusat Data dan Informasi Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA) melaporkan sebanyak 35 kejadian bencana terjadi di Aceh sepanjang September 2025. Total kerugian ditaksir mencapai Rp12,9 miliar.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Dewan Pembina Yayasan Jantung Indonesia Aceh Marlina Muzakir, mengajak masyarakat Aceh, khususnya di seputaran Kota Banda Aceh dan Aceh Besar untuk mengikuti Senam Jantung Sehat, yang rutin digelar YJI Aceh di area car free day.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh kembali mempercayakan posisi strategis Juru Bicara Pemerintah Aceh kepada Muhammad MTA, Jumat, 14 November 2015.
DIALEKSIS.COM | Makassar - Hari Toleransi Internasional diperingati setiap 16 November. Menag Nasaruddin Umar mengatakan bahwa toleransi adalah nilai yang sejak lama hidup di Indonesia. Menag mengajak untuk terus merawat dan memperkuatnya.