Minggu, 16 November 2025
Beranda / /

  • Hari Toleransi Internasional, Menag Tekankan Pentingnya Harmoni
    Berita | sekitar 1 jam lalu
    Hari Toleransi Internasional, Menag Tekankan Pentingnya Harmoni

    DIALEKSIS.COM | Makassar - Hari Toleransi Internasional diperingati setiap 16 November. Menag Nasaruddin Umar mengatakan bahwa toleransi adalah nilai yang sejak lama hidup di Indonesia. Menag mengajak untuk terus merawat dan memperkuatnya.

  • Kembali Gelap Gulita, Komisaris PLN Beberkan Fakta Mengejutkan Soal Krisis Listrik Aceh
    Nasional | 11 jam lalu
    Kembali Gelap Gulita, Komisaris PLN Beberkan Fakta Mengejutkan Soal Krisis Listrik Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Seorang warga Aceh, Mirza Ferdian, yang turut terdampak padamnya listrik PLN, mempertanyakan kondisi kelistrikan Aceh melalui platform media sosial X (Twitter) pada 7 Oktober 2025. Ia mengajukan pertanyaan langsung kepada salah satu Komisaris PLN, Andi Arief, mengenai padamnya listrik yang telah menimbulkan banyak kerugian, terutama bagi para pelaku usaha yang sangat bergantung pada pasokan listrik.

  • Bupati Aceh Besar Ajak Eksekutif dan Legislatif Bersinergi Kawal Anggaran 2026
    Pemerintahan | 1 hari lalu
    Bupati Aceh Besar Ajak Eksekutif dan Legislatif Bersinergi Kawal Anggaran 2026

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Bupati Aceh Besar, Muharram Idris atau akrab disapa Syech Muharram, mengajak semua kalangan di Aceh Besar, terutama jajaran legislatif untuk bersinergi penuh bagi terwujudnya kebijakan yang terbaik bagi masyarakat Aceh Besar. Sinergi dengan hati itu juga untuk menghilangkan sekat sekat bila mungkin ada diantara eksekutif dan legislatif Aceh Besar. 

  • Rupiah Menguat Tipis, BI Siap Jaga Stabilitas Pasar
    Ekonomi | 1 hari lalu
    Rupiah Menguat Tipis, BI Siap Jaga Stabilitas Pasar

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Rupiah menguat tipis pada pembukaan perdagangan Jumat (14/11/2025). Setelah ditutup di level Rp16.720 per dolar AS pada Kamis (13/11/2025), Rupiah dibuka menguat ke Rp16.690 per dolar AS. Yield SBN 10 tahun tercatat stabil di 6,12%, sementara indeks dolar AS (DXY) melemah ke 99,16 dan yield US Treasury 10 tahun naik ke 4,119%.

  • KUA-PPAS Belum Diserahkan, Bappeda Aceh Besar: Proses Input SIPD Masih Berjalan
    Pemerintahan | 2 hari lalu
    KUA-PPAS Belum Diserahkan, Bappeda Aceh Besar: Proses Input SIPD Masih Berjalan

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Menanggapi kabar dokumen KUA-PPAS (Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara) belum juga diterima dari pihak eksekutif. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Aceh Besar, Rahmawati, SPd, MSi, menyatakan, jika sampai saat ini KUA PPAS Kabupaten Aceh Besar sedang dalam tahapan penyelesaian input kedalam Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD).

  • Investor Pasar Modal Indonesia Capai 19 Juta SID, Generasi Muda Makin Aktif
    Ekonomi | 3 hari lalu
    Investor Pasar Modal Indonesia Capai 19 Juta SID, Generasi Muda Makin Aktif

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat pertumbuhan signifikan jumlah investor pasar modal sepanjang 2025. Hingga akhir Oktober, jumlah investor mencapai 19,15 juta Single Investor Identification (SID), dengan 4,28 juta investor baru, naik 58,4% dibandingkan 2024.

  • Pemkab Abdya Cari Solusi Agar Pasar Kuala Batee Bisa Difungsikan Kembali
    Aceh | 3 hari lalu
    Pemkab Abdya Cari Solusi Agar Pasar Kuala Batee Bisa Difungsikan Kembali

    DIALEKSIS.COM | Blangpidie - Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) melalui Dinas Koperasi, UKM, Perindustrian dan Perdagangan (Diskop UKM Perindag) mulai mencari solusi agar pasar rakyat Desa Pasar Kota Bahagia Kecamatan Kuala Batee yang terbengkalai bisa difungsikan kembali seperti sebelumnya.

  • Aceh Besar Pelajari Pengembangan Peternakan di Balai Embrio Ternak Cipelang Bogor
    Nasional | 3 hari lalu
    Aceh Besar Pelajari Pengembangan Peternakan di Balai Embrio Ternak Cipelang Bogor

    DIALEKSIS.COM | Bogor - Dalam upaya memperkuat arah pembangunan ekonomi daerah melalui sektor pertanian, khususnya peternakan, Bupati Aceh Besar H Muharram Idris (Syech Muharram) melakukan kunjungan kerja ke Balai Embrio Ternak (BET) Cipelang, Cijeruk, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (12/11/2025).

  • Diskopukmdag Aceh Besar Tata Ulang Pedagang Pasar Lambaro
    Ekonomi | 4 hari lalu
    Diskopukmdag Aceh Besar Tata Ulang Pedagang Pasar Lambaro

    DIALEKSIS.COM | Kota Jantho - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Besar melalui Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan (Diskopukmdag) terus menunjukkan komitmennya dalam mewujudkan pasar rakyat yang tertib, bersih, dan nyaman bagi masyarakat. 

  • Kafilah Aceh Besar Disambut Meriah Usai Raih Juara Umum MTQ Aceh ke-37
    Aceh | 7 hari lalu
    Kafilah Aceh Besar Disambut Meriah Usai Raih Juara Umum MTQ Aceh ke-37

    DIALEKSIS.COM | Jantho - Suasana penuh haru dan kebanggaan Aceh Besar, ketika Kafilah Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Aceh Besar tiba kembali di tanah kelahiran setelah sukses merebut gelar juara umum MTQ ke-37 tingkat Provinsi Aceh tahun 2025, yang digelar di Kabupaten Pidie Jaya.

  • Aceh Besar Juara Umum Lomba Masak Serba Ikan
    Aceh | 8 hari lalu
    Aceh Besar Juara Umum Lomba Masak Serba Ikan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Peserta asal Kabupaten Aceh Besar berhasil keluar sebagai Juara Umum pada Lomba Masak Serba Ikan , yang diselenggarakan oleh Forum Peningkatan Konsumsi Ikan (Forikan) Aceh, di Anjong Mon Mata komplek Meuligoe Gubernur Aceh, Jum’at (7/11/2025).

  • OJK Cabut Izin Usaha PT Sarana Aceh Ventura, Perusahaan Dilarang Beroperasi
    Ekonomi | 11 hari lalu
    OJK Cabut Izin Usaha PT Sarana Aceh Ventura, Perusahaan Dilarang Beroperasi

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi mencabut izin usaha PT Sarana Aceh Ventura, perusahaan modal ventura yang beralamat di Jalan Tgk Syech Muda Wali Nomor 39, Banda Aceh. Pencabutan izin tersebut ditetapkan melalui Keputusan Anggota Dewan Komisioner OJK Nomor KEP-65/D.06/2025 tanggal 29 Oktober 2025.

  • Hari Pertama MTQ ke-37, Kafillah Aceh Besar Sudah Tampil di 14 Nomor
    Aceh | 13 hari lalu
    Hari Pertama MTQ ke-37, Kafillah Aceh Besar Sudah Tampil di 14 Nomor

    DIALEKSIS.COM | Meureudu - Pada hari pertama pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-37 tingkat Provinsi Aceh di Kabupaten Pidie Jaya, para qari dan qariah asal Aceh Besar telah tampil di 14 nomor lomba dari berbagai cabang. Ketua Kafilah Aceh Besar, Farhan AP, menyampaikan rasa syukur dan optimisme atas penampilan kafilah yang dinilai sangat baik sejauh ini.

  • Lomba Kopi Saring HUT ke-80 Brimob, Hadiah Rp10 Juta Menanti Pemenang
    Gayahidup | 14 hari lalu
    Lomba Kopi Saring HUT ke-80 Brimob, Hadiah Rp10 Juta Menanti Pemenang

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Korps Brimob Polri, berbagai kegiatan digelar di seluruh daerah, termasuk di Aceh. Salah satu yang menarik perhatian masyarakat adalah Lomba Kopi Saring yang berlangsung di Taman Budaya, Setui, Kota Banda Aceh, Minggu, 2 November 2025.


  • Jejak Digital Steffy Burase di Aceh: Dua Kegiatan Besar yang Batal Terlaksana
    Data | 15 hari lalu
    Jejak Digital Steffy Burase di Aceh: Dua Kegiatan Besar yang Batal Terlaksana

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Jejak kegiatan publik yang melibatkan nama Steffy Burase di Aceh menyisakan catatan menarik sekaligus penuh kontroversi. Dari pantauan jejak digital, setidaknya terdapat dua event besar yang sempat dikaitkan dengannya yakni Aceh Marathon 2018 dan Panggung Sumpah Pemuda 2025.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »