DIALEKSIS.COM | Jakarta - Para pengendara motor yang melakukan perjalanan jarak jauh atau touring kini memiliki istilah unik untuk menyebut tempat peristirahatan favorit mereka: Hotel Merah Putih. Istilah ini merujuk pada SPBU Pertamina yang identik dengan warna merah putih, dan telah menjadi tempat singgah andalan bagi para bikers untuk beristirahat sejenak sebelum melanjutkan perjalanan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pangdam IM, Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M.Tr.(Han). didampingi Ketua IMBI Aceh Aldi Feriyal Farid, S.E. melepas peserta Sumatera Gathering 2024 di Lapangan Blang Padang, Banda Aceh, Sabtu (18/5/2024).